Gurita Mampu Melihat Menggunakan Kulitnya


Sabtu, 23 Mei 2015
Label:
Advertisement
[Sains Box] Para ilmuwan telah menemukan bahwa gurita yang sederhana dapat menggunakan kulit untuk merasakan cahaya di sekitarnya. Dengan delapan anggota badan yang bisa digunakan untuk mnghisap dan kulitnya yang mampu mengubah warna untuk meniru lingkungannya, gurita ini tentu salah satu makhluk yang tidak biasa untuk hidup di kedalaman laut.

Sekarang berkat hasil studi baru yang diterbitkan dalam Journal of Experimental Biology, mengungkap bahwa gurita memiliki fitur unik yang membantunya dalam membedakan cahaya dan melihat keadaan sekitar. Fitur ini terletak pada kulitnya yang mengandung protein pigmen yang sama yang ditemukan di mata.

Gurita Mampu Melihat Menggunakan Kulitnya

Baca Juga:

Apakah ini berarti bahwa gurita benar-benar dapat merasakan cahaya melalui kulitnya, keuntungan yang memungkinkan untuk melihat sekitarnya dan menyamarkan penampilan layaknya bunglon.

Untuk mengubah warna, gurita memiliki mekanisme unik yang menggunakan ribuan sel khusus yang disebut kromatofora yang ditemukan tepat di bawah permukaan kulitnya.

Mungkin yang paling mengesankan dari semuanya adalah fakta bahwa ia dapat melakukan semua ini sambil buta warna. Luar biasa !

*******
Thanks
Sains Box
Sains Box


Thanks
Sains Box
Sains Box

Artikel Menarik Lainnya:




FOLLOW and JOIN to Get Update!

Advertisement

0 komentar:

Posting Komentar

Berkomentarlah yang baik dan sopan. Dilarang meninggalkan jejak link hidup maupun iklan promosi di kolom komentar. Silahkan hubungi Admin jika ingin bekerjasama dalam hal iklan. Terima kasih.