SpaceX Catat Sejarah Pendaratan Roket Vertikal Pertama


Rabu, 23 Desember 2015
Label:
Advertisement
[Sains Box] SpaceX Catat Sejarah Pendaratan Roket Vertikal Pertama

Perusahaan ruang angkasa swasta milik Elon Musk telah berhasil menarik roket dari ruang angkasa dan melakukan pendaratan secara vertikal untuk pertama kalinya.

Tidak mau kalah dengan Blue Origin, roket BE-3 yang berhasil meluncurkan pesawat ruang angkasa dan kini kembali ke bumi bulan yang lalu, perusahaan berbasis ruang angkasa SpaceX kini telah mengambil satu langkah yang lebih jauh dengan menggunakan roket Falcon 9 yang meluncurkan 11 satelit ke orbit lalu kembali lagi mendarat di bumi secara vertikal tepat di Cape Canaveral. Sebuah prestasi yang bersejarah dalam dunia penerbangan roket.

Baca Juga:

SpaceX Catat Sejarah Pendaratan Roket Vertikal Pertama

Prestasi mengesankan ini merupakan lompatan besar ke depan dalam pengembangan roket yang dapat digunakan kembali, hal ini berkat belajar dari serangkaian usaha yang gagal beberapa bulan sebelumnya.

Roket dapat digunakan kembali adalah hal yang besar bagi perusahaan-perusahaan ruang angkasa swasta karena mereka memiliki potensi secara signifikan untuk mengurangi biaya dalam setiap peluncuran dan membuat misi ruang angkasa jauh lebih mudah dan terjangkau.

Sukses untuk SpaceX.

SpaceX Catat Sejarah Pendaratan Roket Vertikal Pertama

Yuk kita lihat pendaratan roket secara vertikal yang mulus itu disini:

VIDEO ROKET MENDARAT VERTIKAL

*******
Thanks
Sains Box
Sains Box


Thanks
Sains Box
Sains Box

Artikel Menarik Lainnya:




FOLLOW and JOIN to Get Update!

Advertisement

0 komentar:

Posting Komentar

Berkomentarlah yang baik dan sopan. Dilarang meninggalkan jejak link hidup maupun iklan promosi di kolom komentar. Silahkan hubungi Admin jika ingin bekerjasama dalam hal iklan. Terima kasih.