Wow, 800 Makam Kuno Digali Di Nekropolis Mesir


Minggu, 16 September 2018
Label:
Advertisement
[Sains Box] Wow, 800 Makam Kuno Digali Di Nekropolis Mesir

Para arkeolog telah menemukan lebih dari 800 makam di sebuah nekropolis (kota orang mati) kuno Mesir di luar desa Lisht. Berumur lebih dari 4.000 tahun, kuburan-kuburan itu digali oleh tim peneliti internasional yang dipimpin bersama oleh Universitas Alabama-Birmingham dan Kementerian Barang Antik Mesir.

Diukir di batu dan dikelilingi oleh batu bata serta batu kapur, makam menunjukkan gaya arsitektur yang sangat spesifik yang mencirikan periode waktu di mana mereka dibangun.

Baca Juga:

Wow, 800 Makam Kuno Digali Di Nekropolis Mesir

Sayangnya semua makam telah dijarah jauh sebelum penggalian dimulai, namun para arkeolog masih bisa belajar banyak tentang budaya dan kepercayaan orang-orang yang membangunnya.

"Apa yang kami miliki di situs ini adalah salah satu korpus terbesar dari makam Kerajaan Tengah di seluruh negara Mesir," kata arkeolog dan rekan pemimpin studi, Sarah Parcak, dari University of Alabama.

Seperti temuan-temuan makam tersebut? Berikut foto-foto yang telah diambil dari makam diantaranya:

Wow, 800 Makam Kuno Digali Di Nekropolis Mesir

Wow, 800 Makam Kuno Digali Di Nekropolis Mesir

Wow, 800 Makam Kuno Digali Di Nekropolis Mesir

Sejauh ini informasi mengenai isi makam masih terbatas. Kita tunggu kabar selanjutnya.

*******
Thanks
Sains Box
Sains Box


Thanks
Sains Box
Sains Box

Artikel Menarik Lainnya:




FOLLOW and JOIN to Get Update!

Advertisement

0 komentar:

Posting Komentar

Berkomentarlah yang baik dan sopan. Dilarang meninggalkan jejak link hidup maupun iklan promosi di kolom komentar. Silahkan hubungi Admin jika ingin bekerjasama dalam hal iklan. Terima kasih.