Advertisement
Lamprey laut, biasanya ditemukan di laut, tapi selama bulan-bulan musim panas mereka telah ditemukan berenang sampai ke sungai untuk bertelur.
Baca Juga:
Reputasi yang kurang mereka berasal dari kecenderungan mereka menghisap darah korban tanpa diketahui, mereka menggunakan mulut suction cup yang aneh dengan dipenuhi gigi-gigi kecil yang tajam. Mengingatkan kita pada makhluk alien dalam film-film fiksi.
Mungkin hal yang paling menarik dari semua tentang makhluk ini adalah fakta bahwa mereka relatif tidak berubah selama jutaan tahun dan bahkan mungkin mereka telah ada mendahului dinosaurus.
Melihat penampilannya yang menyeramkan, lamprey laut sebenarnya adalah salah satu parasit yang sangat efektif dan tangguh.
Hati-hatilah untuk para perenang di sungai.
Yuk kita lihat video bagaimana ganasnya ikan vampir ini menempel di tubuh korbannya:
Artikel Menarik Lainnya:
0 komentar:
Posting Komentar
Berkomentarlah yang baik dan sopan. Dilarang meninggalkan jejak link hidup maupun iklan promosi di kolom komentar. Silahkan hubungi Admin jika ingin bekerjasama dalam hal iklan. Terima kasih.