Huruf Alphabet Ditemukan Di Sayap Kupu-Kupu


Kamis, 28 November 2013
Label:
Advertisement
[Sains Box] Ini memang bisa dibilang aneh, tapi ini nyata. Sebuah rangkaian huruf alphabet berhasil tertangkap oleh kamera seorang fotografer asal Norwegia tercetak di sayap kupu-kupu. Kjell Bloch Sandved, adalah seorang fotografer yang menyukai koleksi foto-foto binatang seperti ngengat serta kupu-kupu. Bahkan dia sudah memotret berbagai jenis dari ngengat dan kupu-kupu yang menjadi objek dalam kameranya.

Hingga suatu waktu ia terheran-heran melihat sebuah ukiran yang menyerupai huruf pada sayap kupu-kupu hasil jepretannya. Lalu, mulai saat itulah dia pun berniat untuk terus mencari hal-hal unik lainnya yang bisa ia temukan pada sayap kupu-kupu lainnya. Dan usahanya tidaklah sia-sia, dia berhasil mengumpulkan sejumlah huruf alphabet sempurna dan lengkap yang tercetak pada sayap kupu-kupu yang berbeda-beda, tidak hanya itu, ternyata kupu-kupu juga mengukir angka dari nol sampai sembilan. Wow! Bisa dibilang ini mustahil, misteri alam. Apakah alam ini sudah mengenal alphabet terlebih dahulu dari manusia? Atau sebaliknya..

Huruf Alphabet Ditemukan Di Sayap Kupu-Kupu

Kini, berkat foto-foto alphabetnya itu, Kjell membuka usaha cetak foto yang bisa dijadikan sebuah nama dengan memakai foto sayap kupu-kupu tersebut. Anda pun bisa memesannya sesuai dengan nama Anda sendiri.

Tidak usah panjang lebar lagi, yuk sobat Sains Box kita lihat hasil karya lukisan alam yang tertuang indah itu pada sayap kupu-kupu di bawah ini:

Huruf Alphabet Ditemukan Di Sayap Kupu-Kupu

Alphabet Sempurna plus Angka 0-9



Yuk, lihat lebih dekat lagi.....

Huruf Alphabet Ditemukan Di Sayap Kupu-Kupu

Huruf Alphabet Ditemukan Di Sayap Kupu-Kupu

Huruf Alphabet Ditemukan Di Sayap Kupu-Kupu

Huruf Alphabet Ditemukan Di Sayap Kupu-Kupu

Huruf Alphabet Ditemukan Di Sayap Kupu-Kupu

Huruf Alphabet Ditemukan Di Sayap Kupu-Kupu

Huruf Alphabet Ditemukan Di Sayap Kupu-Kupu

Huruf Alphabet Ditemukan Di Sayap Kupu-Kupu

Huruf Alphabet Ditemukan Di Sayap Kupu-Kupu

Maha Besar Allah dengan segala keindahan ciptaannya...




sign



Thanks
Sains Box
Sains Box

Artikel Menarik Lainnya:




FOLLOW and JOIN to Get Update!

Advertisement

6 komentar:

  1. barangkali ini berfungsi utk menyamar sob

    BalasHapus
  2. subhanallah Menakjubkan.

    Kira-kira itu berasal dari wilayah negara mana saja ya?

    Ini adminnya satu dengan penghuni60.blogspot.com ya? kok gak disatukan aja ni blognya

    BalasHapus
  3. @Download mp3: iya sob, sungguh indah

    @Peluang Usaha: awalnya aku jg nanya gitu sob.. :D

    @Apache: ada kemungkinan sih seperti itu

    @Doteko: waduh, informasinya yg aku dpt cuma segitu sob, kalo asal fotografernya sih dari Norwegia.

    hehe, iya sob, ini punyaku jg (Penghuni60) ^_^

    sengaja aku pisah sob, biar pembahasannya gak nyampur, blog ini khusus utk Sains saja.. :) tp tautannya nyambung kok, aku sambung melalui menu yg ada di atas.

    BalasHapus

Berkomentarlah yang baik dan sopan. Dilarang meninggalkan jejak link hidup maupun iklan promosi di kolom komentar. Silahkan hubungi Admin jika ingin bekerjasama dalam hal iklan. Terima kasih.